Pabrik Gula Ngadiredjo merupakan salah satu unit usaha dari PT. Sinergi Gula Nusantara yang bergerak dibidang usaha mengolah bahan baku tebu menjadi produksi utama gula pasir dengan hasil samping tetes sebagai bahan baku alkohol, spiritus untuk keperluan medis. Pabrik Gula Ngadiredjo didirikan pada tahun 1912 oleh perusahaan swasta Belanda yaitu NV HVA yang berlokasi di Ds Jambean Kec Kras Kab Kediri.
Pabrik Gula Ngadirejo beralamat di Jl Raya Kediri Tulungagung, Ds Jambean Kec. Kras 64102 Kab. Kediri.